Agus Hilmi Ketua Panwascam Kepanjen |
Tahapan Pemilukada mencapai tahapan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi hasil perolehan suara.
Di kecamatan Kepanjen berlangsung secara lancar dan kondusif sebagaimana pernyataan ketua panwascam Agus Hilmi "Secara umum proses kampanye di Kepanjen berjalan baik sesuai surat pemberitahuan tim Paslon pada KPU. Saya berharap tingkat kehadiran dapat mencapai 80%, tetapi pada kenyataannya hanya dapat mencapai rata-rata 60%."
"Tak lupa ucapan terimakasih pada PPS, Saksi, PKD, Muspika yang pada tahapan rekapitulasi dapat hadir, dalam proses penghitungan dan rekapitulasi tentunya ada masukan dari para saksi terkait pemacaan yang terlalu cepat ataupun yang lain, tetapi pada dasarnya tahapan-tahapan pilkada di Kepanjen berjalan baik dan kondusif" pungkasnya.
>>
Tidak ada komentar: